You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Komisi A Audiensi Bersama LMK se-DKI
.
photo Oki Akbar - Beritajakarta.id

Komisi A Gelar Audiensi dengan LMK se-DKI

Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta hari ini menggelar audiensi bersama Lembaga Musyawarah Kelurahan (LMK) se-DKI.

Mereka minta dukungan kami agar membuka forum legalitas

Sekretaris Komisi A DPRD DKI Jakarta Syarif mengatakan, audiensi tersebut digelar untuk mencari solusi mengenai kendala yang dihadapi perwakilan LMK di masing-masing kelurahan.

"Mereka minta dukungan kami agar membuka forum legalitas," ujarnya di Gedung DPRD DKI Jakarta, Rabu (28/3).

Komisi A Monitoring Serapan Anggaran Pemkot Jakut

Sejauh ini, kata Syarif, para pengurus LMK mengeluhkan sisi legalitas.

Sementara itu, Ketua Forum Komunikasi LMK se-DKI, Nano Suyatno mengakui tentang sisi legalitas LMK yang semakin melemah di tengah masyarakat. Padahal hingga kini struktur LMK di setiap Rukun Warga (RW) tetap ada.

"Sayang sekali orangnya ada, strukturnya juga ada tapi tidak dimanfaatkan oleh stakeholder yang ada," ucapnya.

Meski demikian, Nano berharap audiensi ini dapat melahirkan solusi mengenai legalitas peran LMK yang akan dituangkan dalam Peraturan Gubernur (Pergub).

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3679 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1509 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye956 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye935 personFakhrizal Fakhri
  5. Pramono Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di Forum PBB

    access_time17-07-2025 remove_red_eye917 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik